Sosialisai Tracer Study Universitas Jabal Ghafur

Cdc.unigha.ac.id | Indeks Kinerja Utama (IKU) yang telah ditetapkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menjadi salah satu indikator untuk akreditasi baik di tingkat prodi maupun universitas. Hal tersebut dilihat dari bagaimana para lulusan dapat menjadi yang pertama terserap di dunia kerja, mampu membangun kewirausahaan, atau memilih untuk melanjutkan pendidikan.

Melalui kegiatan Sosialisasi Tracer Study Universitas Jabal Ghafur tahun 2021 yang diselenggarakan pada Seni, (08 Februari 2021) Pusat Carier Unigha memberikan informasi terkait pelaksanaan Tracer Study Universitas Jabal Ghafur Tahun 2021 kepada Dekan dari semua fakultas dan Prodi di Universitas Jabal Ghafur. Kegiatan ini dihadiri lebih dari 90 peserta yang merupakan Dekan dan Ketua Prodi dari setiap prodi, fakultas dan Alumni

Universitas Jabal Ghafur melaksanakan Kegiatan Sosialisai Tracer Study untuk semua stakeholder yang mempunyai peran dalam perekrutan Alumni Universitas Jabal Ghafur bertujuan untuk memberikan pencerahan mengenai pentingnya kegiatan Tracer Study dilakukan.

Related Posts

cdc